Bagaimana Menyikapi Sakit Yang Kronis Sehingga Menimbulkan Ketakutan Akan Ajal?

Bagaimana Menyikapi Sakit Yang Kronis Sehingga Menimbulkan Ketakutan Akan Ajal?

Pertanyaan:  Ada jama'ah yang punya penyakit kronis, sehingga apabila timbul rasa sakit yang begitu luar biasa itu selalu dia sampai muncul keringat dingin dan yang paling mengerikan dia selalu merasa takut bahwasanya rasa sakitnya ini akan membawa dia kepada ajalnya. Rasa takut akan akan mati karena sakit ini bagaimana menyikapinya ustadz? Jawab [...]
Orang Tua Yang Ditinggal Anaknya Meninggal Saat Masih Kecil

Orang Tua Yang Ditinggal Anaknya Meninggal Saat Masih Kecil

Pertanyaan:  Mengenai ada akhwat yang anaknya meninggal pada saat kecil, nah ini dia tanyakan bagaimana kehidupan anak kecil tadi di alam kubur? Lalu apakah kalau kita masih mengingatnya menandakan belum ikhlas? Kemudian apakah anak tadi bisa memberikan syafa'at kelak di akhirat, ustadz? Jawaban:  https://youtu.be/3vZty6FU6cI?t=3531   [...]
Apa Yang Dilakukan Seorang Muslim Untuk Menghadapi Kekhawatiran Ujian Masa Depan?

Apa Yang Dilakukan Seorang Muslim Untuk Menghadapi Kekhawatiran Ujian Masa Depan?

Pertanyaan:  Yang kedua, saya bertanya-tanya tentang ujian yang akan saya hadapi ke depannya, karena saya pernah membaca di surga itu diisi oleh orang-orang yang banyak diuji. saya merasa ujian saya itu belum ada apa-apanya. Alhamdulillah Allah menjaga saya, melindungi saya. Jadi saya berfikiran terlalu jauh nanti ujian saya seperti apa ya? terus apa [...]
Apakah Setiap Pemimpin Negeri Akan Diminta Pertanggungjawabannya?

Apakah Setiap Pemimpin Negeri Akan Diminta Pertanggungjawabannya?

Pertanyaan:  Maaf keluar dari materi ustadz, apakah semua Pemimpin atau Raja atau Presiden muslim yang Allah anugerahi kepadanya kepemimpinan, akan dimintai pertanggung jawaban yang mana musibahnya setiap muslim di negeri lain karena fitnah, pembantaian, pengusiran, dan sebagainya atau sebaliknya kepemimpinannya hanya sia-sia yang Allah berikan kepad [...]
Pernah Pinjam Uang di Bank, Akibat Dosa Riba

Pernah Pinjam Uang di Bank, Akibat Dosa Riba

Pertanyaan:  Ustadz, dulu saya pernah pinjam uang di bank untuk beli rumah padahal saya tau hukumnya haram. Sekarang saya kena akibat dari dosa saya tersebut, rumah saya sengketa / ludes, hutang saya dimana-mana, anak saya sakit-sakitan karena sakit kronis, istri saya disukai jin ifrit. Saya mohon doa dan saran dari ustadz Jawaban:  https://you [...]
Sudut Pandang Tentang Takdir Buruk dan Takdir Baik

Sudut Pandang Tentang Takdir Buruk dan Takdir Baik

Pertanyaan:  Tiap insan yang lahir di dunia ini kan sebetulnya sudah tertulis di Lauhul Mahfudz, tapi kalau kita lihat mereka yang jadi pengungsi orang rohingya. Jadi bagaimana ini? Jawaban: https://youtu.be/siw46NcudFA?t=5267 [...]
Kehilangan Banyak Uang Padahal Orang Tersebut Rajin Bersedekah

Kehilangan Banyak Uang Padahal Orang Tersebut Rajin Bersedekah

Pertanyaan:  Ustadz saya punya seorang saudara yang suka bersedekah, qodarullah beberapa hari yang lalu dia kehilangan uang yang cukup banyak saat naik transportasi umum. Dia menyesali kecerobohannya dan curhat kepada saya, dalam curhatnya itu dia berandai-andai daripada uangnya hilang lebih baik masuk kotak amal. Dia berusaha ikhlas dan berdoa dalam [...]
Bolehkah Mengadakan Donasi Untuk Orang-Orang Yang Terkena Musibah Pandemi?

Bolehkah Mengadakan Donasi Untuk Orang-Orang Yang Terkena Musibah Pandemi?

Pertanyaan:  Ustadz mau menanyakan, selama masa pandemi ini, kita sudah mengalami banyak musibah. Yang ingin ana tanyakan, apakah jika kita melakukan penggalangan dana untuk saudara-saudara kita yang mungkin sedang terkena musibah atau yang misalnya kita mau  membantu, apakah termasuk bid'ah atau itu termasuk hal dunia yang perlu kita lakukan? Karena [...]
8 / 8 POSTS